Cara reset printer hp ink advantage 2135 yang kedip

Tags

Printer HP merupakan merk printer yank paling umum digunakan di Indonesia dan dunia.
nah printer yang banyak digunakan juga adalah Printer HP Ink Jet 2135.

Printer HP Deskjet Ink 2135 dapat melakukan Pencetakan berkualitas tinggi secara efisien, Dengan fitur multifungsi kamu dapat mencetak, meng-copy, dan Scan dokumen dalam satu perangkat Printer.

hp deskjet 2135 blink, cara reset level tinta hp deskjet 2135, cara reset catridge hp 680
Cara Reset Printer HP 2135 Lampu Indikator Blinking Error

Sekilas Review HP DeskJet Ink Advantage 2135 


HP 2135 Printer, hadir dengan bentuk yang Simpel, printer ini dapat disimpan dengan mudah di mana saja tanpa memakan banyak tempat. Dengan printer ini, kamu dapat mencetak, memindai, dan menyalin foto maupun dokumen lain dengan cepat dan mudah.

printer ini dapat mencetak warna hitam (draft, A4) hingga 20 ppm (prints per minute), sedangkan untuk yang berwarna (draft, A4) hingga 16 ppm. Dan volume yang direkomendasikan per bulannya adalah 50 sampai 200 halaman.

Printer HP 2135 yang Error biasanya akan menampilkan pesan error dan ditandai lampu indikator berkedip,

dalam pemakaiannya  beberapa printer juga akan mengalami error dari yang  berat ataupun ringan.

Contohny permasalahan ringan yaitu tinta yang telah habis dan printer mengalami paper jam

Contoh permasalahan berat adalah catridge yang rusak dan tidak bisa dipakai lagi, mainboard nya rusak atau power supplynya lemah.

Mereset printer meupakan salah satu upaya untuk mengatasi beberapa masalah pada perangkat printer. Selain itu, reset printer juga merupakan suatu upaya perawatan printer karena bisa membuatnya menjadi lebih awet.

Cara reset printer biasanya berbeda-beda, tergantung merk dan tipe printer yang digunakan.
Cara reset printer hp ink advantage 2135 yang kedip


Langkah Me-reset pada printer HP 2135:


  1. Matikan printer, cabut kabel power serta USB yang terhubung ke arus Listrik 
  2. sediakan kertas pada tray, ini digunakan untuk mengecek kualitas tinta
  3. buka penutup depan printer dan penutup cartridge yang berada pojok kiri printer. kemudian, tarik dudukannya secara manual ke arah tengah printer;
  4. ambilah cartridge yang indikatornya berkedip dan pasang kembali cartridge. Biarkan posisinya tetap berada di tengah;
  5. Tutup penutup cartridge dan hubungkan lagi kabel power ke printer dan hubungkan ke listrik
  6. Berikutnya, tekan tombol Cancel atau yang bertanda silang (X), lalu tahan dan tekan tombol Power (On/Off) untuk mengoptimalkan tuga Peresetan printer HP 2135
  7. Pastikan tidak melepaskan dua tombol tersebut sekitar 5-10 detik / sampai indikator pada printer berhenti berkedip
  8. Printer akan melakukan print informasi berisi data cartridge beserta kualitas tintanya

Kalau hasilnya ok, kita tidak perlu melakukan reset lagi. Namun, bila ternyata kurang bagus atau bermasalah, Maka ulangi langkah-langkah di atas.

Demikian prosedur untuk reset printer HP 2135 yang dapat digunakan secara manual,
Semoga informasi seputar cara reset  di atas bermanfaat dan dapat membantu :)

Masih Bingung cara Resetnya ? coba simak video ini langsung 


 

video dari @Tutorial Printer Pakdhe Bengal

Artikel Terkait

4 comments

nOT WORK MAS,
kalo lampu berkedip semua (incompatible catridge) kayaknya reset di atas tidak berfungsi,

Pada printer kami hp 2135 sudah dicoba dengan cara ini, tetapi tetap gagal, padahal sudah diganti dengan cartrige baru. Adakah lagi solusi lainnya. Terimakasih.

Artikel Pilihan